Langkah Amerika Serikat (AS) menangkap Presiden Venezuela Nicolas Maduro memicu kekhawatiran di Beijing. Rival AS, China, yang selama puluhan tahun menjalin hubungan dengan Venezuela kini menghadapi risiko kehilangan pengaruh di Amerika Latin. Sebab, Venezuela selama ini menjadi pemasok penting minyak bagi China, sekaligus mitra ekonomi utama melalui berbagai proyek infrastruktur. Serangan AS dinilai tidak hanya mengguncang stabilitas politik Caracas, tetapi juga mengancam kepentingan ekonomi China di kawasan tersebut. Simak selengkapnya dalam video berikut! Penulis Naskah: Adinda Septia Berliana Narator: Adinda Septia Berliana Video Editor: Adinda Septia Berliana Produser: Dandy Bayu Bramasta #Global #Konflik ##Kompascomlab #China #AS #Venezuela Music: End of Valor – Density & Time Goddes of the Sea – Jimena Contreras Heaven and Hell – Jeremy Blake
Untuk Pertanyaan Lebih Lanjut


Leave a comment: